Kamis, 14 Oktober 2010

Tugas Bahasa Inggris

LONG DISTANCE RELATIONSHIP IS NOT REASON FOR TERMINATION ROMANCE
Most people assume that long-distance relationship can not last long. But in my opinion, such an assumption is not appropriate. Since the end of the couple relationship, not caused by a factor of distance between them. But the end of that relationship because there is no openness, mutual understanding and good communication between them. Indeed, most people want to stay close to their partner. And often a sense of selfishness arise in their relationship. They want to be understood by their partner, but do not want to understand partner's feelings and circumstances. If anybody can give a sense of mutual understanding, openness and good communication with their partner, long-distance relationship is not a problem between them. So long distance relationship, it is not an excuse or a barrier for lovers relationship.


HUBUNGAN JARAK JAUH BUKANLAH ALASAN BERAKHIRNYA PERCINTAAN

Kebanyakan orang beranggapan bahwa hubungan jarak jauh tidak dapat bertahan lama. Namun menurut saya, anggapan tersebut kurang tepat. Karena berakhirnya hubungan percintaan sepasang kekasih, bukan disebabkan oleh faktor jarak yang jauh di antara keduanya. Tetapi berakhirnya hubungan tersebut disebabkan tidak ada keterbukaan, rasa saling pengertian dan komunikasi yang baik di antara keduanya. Memang kebanyakan orang ingin selalu dekat dengan pasangannya. Dan seringkali rasa egois muncul dalam hubungan percintaan mereka. Mereka ingin dimengerti oleh pasangannya, tetapi tidak mau mengerti perasaan dan keadaan pasangannya. Jika setiap orang bisa memberikan rasa saling pengertian, keterbukaan dan komunikasi yang baik dengan pasangannya, hubungan jarak jauh bukanlah suatu masalah di antara mereka. Jadi hubungan jarak jauh itu, bukanlah suatu alasan ataupun hambatan bagi hubungan percintaan sepasang kekasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar